Ketika tanaman kita gagal tumbuh karena banyak sebab, maka ingatlah hadits berikut,
"Tidaklah seorang muslim menanam tanaman, melainkan apa yang dimakan dari tanamannya itu menjadi sedekah baginya, apa saja yang dicuri dari tanamannya menjadi sedekah baginya, yang dimakan binatang buas menjadi sedekah baginya, yang dimakan burung menjadi sedekah baginya, yang dirusak oleh seseorang menjadi sedekah baginya,"
-Shahih Muslim, Kitab Pertanian, Bab Orang yang Menanam-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar